Kamis, 19 Mei 2016

PENGERTIAN DAN KONFIGURASI VPN (Virtual Privat Network) SERVER PADA DEBIAN 8.3

Assalamu'allaikum teman,

Belajar yuk,

Untuk kali ini saya ingin mengajak kalian belajar mengenai konfigurasi VPN server pada debian 8.3 tapi sebelum kita lakukan installasi kita perlu mengetahui apa itu dari VPN server.

* Pengertian
VPN Server adalah sebuah protokol yang digunakan untuk memperluas jaringan pribadi melalui jaringan publik,hal ini memungkinkan pengguna untuk dapat mengirim dan menerima data melalui jaringan bersama ataupun jaringan publik sehingga terlihat seakan - akan perangkat kita langsung terhubung ke jaringan pribadi.

*Latar belakang
  VPN adalah suatu tehnik yang kita gunakan untuk mengimplementasikan antara jaringan local /kota bis ajuga antar gedung ke gedung.

*Alat yang digunakan
Alat yang dibutuhkan sebagai berikut:
1. Laptop
2. Pc server debian 8
3. Jaringan internet
4. Aplikasi PPTPD
5. Terminal emunator

*Mangsud dan tujuan
 Mangsud dan tujuan saya untuk konfigurasi VPN ini adalah untuk mengoptimalkan fungsi dan kegunaan dari VPN server itu tersendiri dan berikut ini adalah fungsi dari VPN:
  • Untuk mempermudah mengelola jaringan berskala luas.
  • Untuk mengatur jaringan kecil yang hanya berjumlah 10 host dalam hal pengaturan seribu berkas.
  • Untuk mempermudah jaringan yang menggunakan peralatan yang berbeda.
*Langkah-langkah konfigurasi VPN server
Langkah-langkah konfigurasi vpn adalah sebagai berikut:
1.Pertama kita buka terlebih dahulu terminal kita dengan cara klik ctrl+alt+t , setelah terbuka kita masuk ke superuser dengan car ketikan su lalu enter dan masukan password.
2. Setelah itu kita install pptpd terlebih dahulu dengan perintah berikut:
"apt-get install pptpd"
3. Tunggu hingga prosesnya selesai setelah proses selesai kita edit file pptpd.conf di directory /etc/ dengan perintah berikut:
"nano /etc/pptpd.conf" enter lalu edit baris paling bawah ditambah seperti gambar berikut:
Setelah itu kita simpan dengan cara klik ctrl+x dan y untuk menyimpan.

4. Setelah itu mita edit edit lagi file pptpd-options yg terletak di directory /etc/ppp/ dengan perintah berikut:
"nano /etc/ppp/pptpd-options" pada file ini kita edit pada bagian ms-dns kita hilangkan tanda # dan ganti alamat dns nya, di sini saya menggunakan dns telkom seperti gambar berikut:
Lalu setelah itu kita menuju ke baris terakhir dan kita edit file tersebut seperti gambar berikut:
Setelah itu kita keluar dengan car klik ctrl+x dan y untuk menyimpan.

5. Setelah itu kita edit lagi file chap-secrets pada directory /etc/ppp/ dengan perintah:
"nano /etc/ppp/chap-secrets" setelah itu kita enter.pada file ini kita konfigurasi seperti gambar berikut:

Dengan keterangan:
Keterangan :
Client = nama user
Secret = password dari user
Ip addresses = ip address komputer server

6. Setelah itu kita restart dengan perintah:
"/etc/init.d/ pptpd restart" jika jawaban sudah ok maka sudah berhasil konfigurasi kita, jika masih fail mak masih ada kesalahan dalam dalam konfigurasi kita.

7.Setelah itu kita tes/uji disini saya munguji di so linuxmint karna itu yang saya gunakan saat ini.dengan cara saya klik wifi lalun kita pilih editing vpn connections lalu kita ubah seperti gambar berikut:
Setelah itu kita klik advanced maka akan muncul tampila seperti dibawah ini lalu kiya edit seperti gambar berikut dan klik ok dan save.
Selesai.

*Kesimpulan
Kesimpulan:VPN berguna untuk memperluas jaringan pribadi seperti LAN dengan menghubungkannya ke jaringan yg berskala luas seperti internet.

*Reverensi
Reverensi:
https://id.wikipedia.org/wiki/Virtual_private_network
Buku Konfigurasi Debian Server_Ver_BLC-Telkom.pdf---debian
http://totokr67.blogspot.co.id/2016/04/konfigurasi-radio-server-dengan-icecast.html






0 komentar:

Posting Komentar